Bagaimana tata laksana yang tepat pada pasien sesak napas dan rhonki dengan TDS <90? - Diskusi Dokter

general_alomedika

Alo dokter, saya ingin sharing kasus di IGD dan ingin menanyakan tatalaksana pada pasien yang datang dengan keluhan sesak nafas.Dari anamnesa, didapatkan RPD...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Bagaimana tata laksana yang tepat pada pasien sesak napas dan rhonki dengan TDS <90?

    Dibalas 28 November 2022, 09:45
    Anonymous
    Anonymous
    Dokter Umum

    Alo dokter, saya ingin sharing kasus di IGD dan ingin menanyakan tatalaksana pada pasien yang datang dengan keluhan sesak nafas.

    Dari anamnesa, didapatkan RPD sering sesak (-), HT (-).

    Pemeriksaan fisik TD 80/50 mmhg, Spo2 89% room air, RR 26x/menit, rhonki (+) disetiap lapang paru, edema ekstremitas (-).

    Pemeriksaan EKG ditemukan irama sinus takikardi. Tatalaksana yang kita lakukan di IGD bagaimana ya dokter? Terutama dalam penggunaan cairan infus, dan obat2an sperti nitrogliserin, furosemide, atau obat2an inotropik/vasopressor.

    Terimakasih dokter. Mohon sharing kasus nya

12 November 2022, 04:05
Alo Dokter
Kalau dibaca kasus ini lebih mengarah pada edema paru akut kardiigenik. Dokter bisa lihat tatalaksana di algoritmanya dalam Buku ACLS. Jangan dikasi nitrat ya karena TD kurang dari 90 mmHg.
28 November 2022, 09:45
Anonymous
Anonymous
Dokter Umum
Baik dr. Sri, terimakasih banyak dokter