Alo dokter, saya menemukan pasien dengan keluhan bengkak dan nyeri di tangan kanan disertai papul dan pustul di kedua telapak tangan dan kaki sejak 1 tahun...
Keluhan bengkak dan nyeri di telapak tangan disertai papul dan pustul - Diskusi Dokter
general_alomedikaDiskusi Dokter
- Kembali ke komunitas
Keluhan bengkak dan nyeri di telapak tangan disertai papul dan pustul
Dibalas 28 Agustus 2022, 22:08

Anonymous
Dokter Umum
Alo dokter, saya menemukan pasien dengan keluhan bengkak dan nyeri di tangan kanan disertai papul dan pustul di kedua telapak tangan dan kaki sejak 1 tahun yang lalu, keluhan disertai jari-jari tangan sulit digerakan, kaku, dan terasa nyeri. Pasien mengatakan belum pernah diobati utk keluhannya. RPD -. RPK -.
Diagnosis serta terapi yang dapat kita berikan apa ya dok? Apakah perlu di rujuk ke dr. Sp.KK? Terimakasih

Dibuat 28 Agustus 2022, 09:57
28 Agustus 2022, 10:21

dr. Ade Kurnia
Dokter Umum
Kemungkinan palmar pustular psoriasis dok, perlu dirujuk ke Sp.KK
28 Agustus 2022, 22:05

dr.bakti
Dokter Umum
Kemungkinan dermatitis dishidrotik, dok. Terapi dengan kortikosteroid topikal, antibiotik oral, antihistamin.