Keluhan mudah muntah - Anak Ask The Expert - Diskusi Dokter

general_alomedika

Alo dr. Cynthia Utami, Sp.A, ijin bertanya. Pada anak yang sering sekali mengalami muntah, kadang karena sebelumnya disebabkan minum susu yang berlebih...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Keluhan mudah muntah - Anak Ask The Expert

    Dibalas 23 November 2021, 14:34

    Alo dr. Cynthia Utami, Sp.A, ijin bertanya. Pada anak yang sering sekali mengalami muntah, kadang karena sebelumnya disebabkan minum susu yang berlebih kadang juga tanpa alasan. Dan muntah tersebut dialami 4-5 jam setelah konsumsi makanan terakhir. Apakah anak tersebut mengalami kelainan pada pencernaannya? Dan apa yg harus dilakukan, perlukan assement lebih lanjut?

    Kasus ini dialami oleh anak usia 6 tahun (hal ini berulang sejak usia lbh kecil), BB saat ini dalam batas normal, dan perkembangan lain tidak terdapat gangguan. 

    Terimakasih dok.