Sharing Kasus Kelumpuhan Setelah Persalinan - Diskusi Dokter

general_alomedika

Malam docs.. beberapa th lalu saya ada menemukan kasus wanita yg menjadi lumpuh paraplegia setelah persalinan SC.. Beliau sudah berobat ke dokter dan...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Sharing Kasus Kelumpuhan Setelah Persalinan

    Dibalas 16 Oktober 2018, 14:41

    Malam docs.. beberapa th lalu saya ada menemukan kasus wanita yg menjadi lumpuh paraplegia setelah persalinan SC.. Beliau sudah berobat ke dokter dan alternatif jg selama +- 2 th terakhir, namun minim sekali perkembangannya.. saat berobat ke klinik,ambulasi dgn kursi roda.. beliau kesadarannya baik, dan pernah berobat ke bidan lalu dikatakan mungkin pengaruh obat yg disuntikkan epidural selama SC waktu itu.. Apakah mungkin kasus spt ini,dok?

    Saya sendiri dr baca2, mensuspect GBS yg mungkin bs di trigger oleh persalinan, walaupun sptnya kasusnya tdk banyak..Tapi GBS kan ascending paralysis ya, beliau ini tdk bertambah parah sih lumpuhnya, dan jg tdk ada gangguan respirasi..

    Kira2 apa DD penyebabnya ya docs? Selain itu jg untuk meluruskan pendapat agar pasien tdk lantas menyalahkan prosedur epidural dr dokter anestesinya..Kasus spt ini jg sbnrnya ada 1-2x saya dengar dr sumber lain, namun krg data krn tdk menghadapi sendiri pasiennya..

    Thanks.. 😊

16 Oktober 2018, 00:03
dr. Abi Noya
dr. Abi Noya
Dokter Umum
malam dok..
saya jg pernah mendengar kasus seperti ini terjadi, namun belum pernah menemukannya..

kalau menurut ASA komplikasi berat pasca epidural sperti nyeri punggung atau paralisis yang menetap sangatlah jarang terjadi
https://www.asahq.org/about-asa/newsroom/news-releases/2014/06/epidural-myth

kondisi tersebut mungkin terkait hal teknis epidural yang mengakibatkan neurologic injury atau epidural hematoma yang menekan spinal cord..
https://www.asahq.org/about-asa/newsroom/news-releases/2015/01/consensus-statement-aims-to-make-epidural-injections-safer

untuk kasus ini mungkin sebaiknya dirujuk pada bedah saraf untuk menilai apakah kondisi tsb reversibel, dan agar dpt diketahui kemungkinan penyebabnya sehingga bisa mendapat treatment yang tepat bila memungkinkan..

CMIIW
16 Oktober 2018, 10:48
terima kasih bnyk dok, sgt bermanfaat😇
16 Oktober 2018, 12:52
kasus sc atas indikasi apa dok? kenapa pemilihan anestesinya epidural? setelah brp lama pasca operasi sc terjadinya paralisis? struktur tulang belakangnya baik atau ada skoliosis? pernah investigasi ke arah TBC tulang? pernah di MRI ndak untuk tulang belakangnya?
16 Oktober 2018, 14:41

dr.Ferry Iskandar Kharisma Sinaga,SpOG
Oct 16, 2018 at 12:52 PM

kasus sc atas indikasi apa dok? kenapa pemilihan anestesinya epidural? setelah brp lama pasca operasi sc terjadinya paralisis? struktur tulang belakangnya baik atau ada skoliosis? pernah investigasi ke arah TBC tulang? pernah di MRI ndak untuk tulang belakangnya?

Mohon maaf untuk indikasinya saya lupa krn kasusnya sudah agak lama,dok..
Ohya anestesinya spinal wkt itu, maaf saya typo kemarin.. 😣
Menurut pasien waktu itu stelah SC sempat bisa ambulasi bbrp minggu dan diijinkan rawat jalan bbrp hr post SC, stelahnya makin melemah lower extremitynya..
Untuk struktur tulang belakangnya waktu itu saya lihat kasat mata saja sptnya tdk angulasi, dok.. namun untuk Rontgennya pasien kebetulan tdk bawa dan MRI blm pernah, wkt itu saya sdg jaga di klinik jd fasilitas terbatas untuk rontgen, dan pasien hny mnt rujukan jadi saya lgsg rujuk ke Sp.S..