Pasien laki-laki usia 62 tahun dengan Mialgia dan riwayat penggunaan Statin jangka panjang - Penyakit Dalam Ask The Expert - Diskusi Dokter

general_alomedika

Alo dr. Marlina Sp.PDIjin bertanya dok, dipraktek mandiri sy ada pasien laki2 62 th, setiap habis minum obat Statin muncul nyeri nyeri otot dikatakan hampir...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Pasien laki-laki usia 62 tahun dengan Mialgia dan riwayat penggunaan Statin jangka panjang - Penyakit Dalam Ask The Expert

    Dibalas 25 Agustus 2022, 18:34

    Alo dr. Marlina Sp.PD

    Ijin bertanya dok, dipraktek mandiri sy ada pasien laki2 62 th, setiap habis minum obat Statin muncul nyeri nyeri otot dikatakan hampir seluruh badannya jadi nyeri nyeri, ketika tidak diminum Statinya keluhan nyeri pun tidak muncul... Pertanyaannya dok, untuk kasus sperti ini mhn pencerahanya dok, terimakasih