ALO Dokter,Penggunaan jenis vaksin COVID-19 yang berbeda pada dosis pertama dan dosis kedua akhir-akhir ini mulai sering dibicarakan. Sebenarnya boleh gak...
Nonton Video Alomedika - Perlukah Mix-and-Match Vaksin COVID-19? - Diskusi Dokter
general_alomedikaDiskusi Dokter
- Kembali ke komunitas
Nonton Video Alomedika - Perlukah Mix-and-Match Vaksin COVID-19?
ALO Dokter,
Penggunaan jenis vaksin COVID-19 yang berbeda pada dosis pertama dan dosis kedua akhir-akhir ini mulai sering dibicarakan. Sebenarnya boleh gak ya, melakukan mix-and-match vaksin COVID-19 atau yang disebut dengan vaksin heterolog ini.
Berdasarkan uji acak kontrol terhadap penggunaan vaksin heterolog yang menggunakan vaksin Astrazeneca sebagai dosis pertama dan vaksin Pfizer sebagai dosis kedua ternyata menghasilkan sel imunitas spesifik SARS-CoV-2 yang meningkat sebesar 4 kali kali lipat dibandingkan penggunaan vaksin homolog.
Apalagi ya keuntungan dari mix-n-match vaksin covid 19? Dan apakah ada efek sampingnya? Video Alomedika berikut ini akan menjelaskan lebih lengkap. Yuk, Dokter, saksikan dan pahami dengan klik link ini:
https://www.youtube.com/watch?v=Q-XSGJ4Fdys
Jadi Dokter Andal dalam Genggaman! Salam Alomedika!
ada videonya.. terimakasih