Pembersih Telinga Berkamera untuk pasien impaksi serumen berulang - Diskusi Dokter

general_alomedika

Alo dok, sy sering mendapatkan pasien dengan impaksi serumen.. setelah ekstraksi serumen apakah sebaiknya saya edukasikan utk tidak menggunakan cotton bud...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Pembersih Telinga Berkamera untuk pasien impaksi serumen berulang

    Dibalas 11 Januari 2025, 14:00
    Anonymous
    Anonymous
    Dokter Umum

    Alo dok, sy sering mendapatkan pasien dengan impaksi serumen.. setelah ekstraksi serumen apakah sebaiknya saya edukasikan utk tidak menggunakan cotton bud karena dapat mendorong serumen lebih dalam dan menganjurkan untuk membeli pembersih telinga berkamera yang banyak dijual di market place agar telinga dalam terlihat dengan baik? mohon arahannya dokter