Penanganan Open Fracture dengan kesan jari hampir putus - Diskusi Dokter

general_alomedika

Laki-laki, 56 tahun datang ke IGD dengan keluhan luka sayat saat bekerja memotong kayu. Hal ini dialami pasien 10 menit SMRSRiwayat amputated distal phalange...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Penanganan Open Fracture dengan kesan jari hampir putus

    Dibalas 03 Januari 2019, 22:20

    Laki-laki, 56 tahun datang ke IGD dengan keluhan luka sayat saat bekerja memotong kayu. Hal ini dialami pasien 10 menit SMRS

    Riwayat amputated distal phalange IV ( )

    Status lokalisata (Fingertip digiti III kiri bagian dorsal)

    Look: Open wound, Perdarahan aktif, luka kotor kesan hampir putus

    Feel: nyeri tekan ( ), dasar luka tulang.

    Move: gerak (-)

    Pemeriksaan Foto:

    Kesan fraktur distal phalange digiti III

02 Januari 2019, 21:57
Jika kondisi memungkinkan dan di RS yang memiliki fasilitas OK cito dan Sp. OT yang bisa OK cito kemungkinan untuk repair masih memungkinkan , bisa dilakukan pemeriksaan dengan memeriksa rasa nyeri pada bagian distal dengan jarum spuit jika masih ada nyeri kemungkinan perbaikan dan revaskularisasi pasca repair cukup tinggi , yang bisa dilakukan adalah wound toilet dan verban dengan kasa steril yang diguyur Nacl ,0.9 % steril kemudian dilanjutkan dengan repair cito dengan di OK dengan Sp. OT 
03 Januari 2019, 07:36
Terima kasih, Dok. 🙏
03 Januari 2019, 08:58
Sangat bermanfaat Dok 
03 Januari 2019, 08:20
dr. David, Sp.B, FINACS, FICS
dr. David, Sp.B, FINACS, FICS
Dokter Spesialis Bedah
Alodoc!
Dari foto tampak gambaran suatu fraktur terbuka falang distal dig III, dimana tepi luka tampak rata, dan warna kulit kesan msh vital. Kondisi ini dapat ditangani secara mandiri dengan melakukan irigasi (pencucian luka) dengan sebelumnya melakukan finger block anesthesia agar luka benar benar bersih, serta debridement lokal. Kemudian, bisa dilakukan buddy taping ataupun finger splint.
Jangan lupa pemberian antibiotik spektrum luas serta anti tetanus. 
Semoga bermanfaat! 
03 Januari 2019, 08:58
Sangat bermanfaat Dok infonya 🙏
03 Januari 2019, 22:20
terimakasih penjelasannya dokter, sangat bermanfaat
03 Januari 2019, 09:40
Terima kasih, Dok. 🙏