Pengganti pelembab selain urea untuk dematitis kontak - Diskusi Dokter

general_alomedika

alo dokter. saya mau tanya untuk kasus dermatitis kontak, mendapat terapi untuk pelembabnya dgn urea, tp pasien ada efek samping gatal dan perih setelah...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Pengganti pelembab selain urea untuk dematitis kontak

    Dibalas 10 April 2023, 09:18
    Anonymous
    Anonymous
    Dokter Umum

    alo dokter. saya mau tanya untuk kasus dermatitis kontak, mendapat terapi untuk pelembabnya dgn urea, tp pasien ada efek samping gatal dan perih setelah pemakaian, apakah pelembab tetap dilanjutkan atau dihentikan? bila dihentikan bisa diganti dgn apa ya? terimakasih