ALO Dokter!Penggunaan epinefrin sebagai tambahan anestesi lokal dulunya didogma berbahaya karena dianggap bisa menyebabkan nekrosis akibat vasokonstriksi....
Penggunaan Epinefrin dengan Anestesi Lokal di Jari Tangan dan Kaki Aman - Artikel SKP Alomedika - Diskusi Dokter
general_alomedikaDiskusi Dokter
- Kembali ke komunitas
Penggunaan Epinefrin dengan Anestesi Lokal di Jari Tangan dan Kaki Aman - Artikel SKP Alomedika
Dibalas 24 Maret 2023, 15:56
dr. Gabriela
Dokter Umum
ALO Dokter!
Penggunaan epinefrin sebagai tambahan anestesi lokal dulunya didogma berbahaya karena dianggap bisa menyebabkan nekrosis akibat vasokonstriksi. Risiko nekrosis ini terutama dikhawatirkan terjadi pada anestesi lokal yang melibatkan arteriol terminal, misalnya pada jari tangan, jari kaki, dan penis.
Nah, apakah sebenarnya penambahan epinefrin saat anestesi lokal di jari tangan dan kaki itu berbahaya?
Baca lebih lanjut untuk tahu jawabannya dengan membuka link ini di aplikasi HP Anda: https://alomedika.page.link/GsWA
Jadi Dokter Andal dalam Genggaman, Salam ALOMEDIKA!
Dibuat 24 Maret 2023, 15:55
24 Maret 2023, 15:56
dr. Felicia
Dokter Umum
terimakasih infonya dokter