Perbedaan gambaran lesi hipodens akibat massa dan infark pada MRI - Diskusi Dokter

general_alomedika

izin bertanya dokter saya mahasiswa profesi yang sedang belajar di stase radiologi, mau bertanya cara membedakan lesi hipodens pada gambaran mri yang...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Perbedaan gambaran lesi hipodens akibat massa dan infark pada MRI

    Dibalas 22 Mei 2024, 10:36
    Valerian Hakas Riha
    Valerian Hakas Riha
    Mahasiswa Kedokteran

    izin bertanya dokter saya mahasiswa profesi yang sedang belajar di stase radiologi, mau bertanya cara membedakan lesi hipodens pada gambaran mri yang disebabkan oleh infark atau massa itu seperti apa ya dokter, terimakasih

22 Mei 2024, 10:36

ALO Valerian, menegakkan diagnosis dapat dibantu berdasarkan anamnesis riwayat penyakit dan faktor risiko. Apakah MRI yang dimaksud adalah MRI otak. Jika infark pada arteri cerebral, maka anamnesis, pemeriksaan fisik, dan pemeriksaan penunjang lainnya akan mendukung kondisi stroke.