Risiko-risiko retina detachment - Mata Ask the Expert - Diskusi Dokter

general_alomedika

Alo dr. Utami Noor Syabaniyah, Sp.M . izin bertanya dok, apakah ada faktor risiko lain retina detachment selain myopia tinggi? kenapa kadang kasus...

Diskusi Dokter

09 Juni 2021, 09:19

Alo dokter, terima kasih atas pertanyaannya.

Retinal detachment memiliki 3 jenis:

- Rhematogenous RD

-Tractional RD

-Exudative RD

Terbanyak adalah Rhegmatogenous RD.

Faktor risiko RD:

-myopia

-usia

-riwayat trauma

-riwayat operasi mata intraokular (misal op katarak)

-riwayat DM (menyebabkan tractional RD)

-riw peradangan mata 

-fellow eye memiliki riwayat RD sebelumnya

-family history of RD

Dan betul sekali, setelah operasi pun masih bisa berulang (re-detachment), hal ini dapat berkaitan dengan keadaan jaringan fibrosis retina saat sebelum operasi, lamanya RD yang dialami, inflamasi yang dialami pasca operasi, dll