Alo dokter,Izin bertanya, ada pasien saya dengan hemorrhoid. Karena sudah tidak bisa masuk lagi hemorrhoid nya, dan sering berdarah, maka di sarankan untuk...
Tatalaksana Ambeien - Bedah Ask The Expert - Diskusi Dokter
general_alomedikaDiskusi Dokter
- Kembali ke komunitas
Tatalaksana Ambeien - Bedah Ask The Expert
Dibalas 06 Januari 2022, 13:53
dr. Petra Octavian Perdana Wahjoepramono
Dokter Spesialis Bedah Saraf
Alo dokter,
Izin bertanya, ada pasien saya dengan hemorrhoid. Karena sudah tidak bisa masuk lagi hemorrhoid nya, dan sering berdarah, maka di sarankan untuk tindakan.
Nah, setelah berkonsultasi dengan beberapa dokter, dia diberi pilihan untuk di laser, atau di stapler. Manakah yang merupakan teknologi terbaru dan terbaik?
Terimakasih,
Dibuat 06 Januari 2022, 12:36
06 Januari 2022, 13:53
dr.Caroline Supit
Dokter Spesialis Bedah
Alo dr Petra, Prinsip stapled hemorrhoidectomy (SH) a.k.a procedure for prolapsed hemorrhoids (PPH) adalah dengan alat berupa stapler sirkuler mengambil seluruh jaringan anal cushion
secara sirkular dan menyatukan dengan bagian distal. SH cocok untuk hemorrhoid grade 3-4 karena efektif, cepat dan less pain. Tapi salah satu komplikasi jangka panjangnya adalah anal striktur karena scar tissue yang melingkar.Pada laser hemorroid, laser fiber di masukan ke bagian hemorrhoid yang prolaps dan pembuluh darahnya dibakar dengan tenaga laser, agar hemorroid mengecil (shrink and regress). Secara selektif, bagian yang prolaps saja. Waktu pengerjaan tergantung seberapa banyak dan besar hemorroid. Nyeri biasanya minimal. Post op kadang butuh waktu untuk kempes (waktu inflamasi lebih panjang). Jarang komplikasi striktur.Intinya:
Grade dan hemoroid yang lebih besar lebih cocok staple kalau lebih kecil cocok laser.Thank you 🙂
secara sirkular dan menyatukan dengan bagian distal. SH cocok untuk hemorrhoid grade 3-4 karena efektif, cepat dan less pain. Tapi salah satu komplikasi jangka panjangnya adalah anal striktur karena scar tissue yang melingkar.Pada laser hemorroid, laser fiber di masukan ke bagian hemorrhoid yang prolaps dan pembuluh darahnya dibakar dengan tenaga laser, agar hemorroid mengecil (shrink and regress). Secara selektif, bagian yang prolaps saja. Waktu pengerjaan tergantung seberapa banyak dan besar hemorroid. Nyeri biasanya minimal. Post op kadang butuh waktu untuk kempes (waktu inflamasi lebih panjang). Jarang komplikasi striktur.Intinya:
Grade dan hemoroid yang lebih besar lebih cocok staple kalau lebih kecil cocok laser.Thank you 🙂