Teknik jahitan vulnus laceratum pada bibir bagian dalam - Diskusi Dokter

general_alomedika

Alo dokter izin bertanya, jika ada VL pada bibir bagian dalam, sepengetahuan saya sebaiknya menggunakan benang absorable uk 4.0, apakah jenis benang yg...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Teknik jahitan vulnus laceratum pada bibir bagian dalam

    Dibalas 13 April 2023, 13:44
    Anonymous
    Anonymous
    Dokter Umum

    Alo dokter izin bertanya, jika ada VL pada bibir bagian dalam, sepengetahuan saya sebaiknya menggunakan benang absorable uk 4.0, apakah jenis benang yg sebaiknya digunakan? dan apakah teknik jahit yg disarankan?

    jika hanya tersedia absorable chromic cutgut 3.0 dan silk non absorable 3.0 , sebaiknya menggunakan yg mana? tekait pertimbangan mucosa yg jika salah teknik dan pilihan benang justru merusak jaringan, terimakasih 🙏