Manajemen Pusing atau Vertigo: Apa yang Perlu Dilakukan dan Jangan Dilakukan

Oleh :
dr. Ade Wijaya SpN

Dalam manajemen pusing atau vertigo, perlu diketahui pemeriksaan dan pengobatan yang diperlukan atau jangan dilakukan, untuk mencegah manajemen yang tidak diperlukan. Keluhan vertigo, seperti pusing berputar, pusing bergoyang, dan rasa melayang, sering dijumpai, baik pada pelayanan rawat jalan maupun kunjungan gawat darurat. Keluhan ini memiliki etiologi yang sangat bervariasi, mulai dari yang bersifat jinak hingga mengancam nyawa.

Pusing atau Vertigo Merupakan Gejala Gangguan Vestibular

Gejala gangguan vestibular dapat dibagi menjadi 4 gejala utama, yaitu vertigo, dizziness, gejala vestibulovisual, dan gejala postural.[1-3]

Referensi