Banyak yang mempercayai bahwa fitoestrogen berhubungan dengan risiko kanker payudara, namun hal ini masih kontroversial. Fitoestrogen adalah estrogen yang berasal dari tanaman, dapat ditemukan pada makanan seperti kedelai (tahu, tempe), wijen, dan flaxseed.
Kanker payudara menempati urutan pertama kejadian kanker di Indonesia. Pada tahun 2018, terdapat sebesar 19% kasus kanker payudara dari data yang dikumpulkan Rumah Sakit Kanker Dharmais. Sementara itu, data The Global Cancer Observatory (GLOBOCAN) pada tahun 2020 menyatakan bahwa angka kejadian perempuan yang mengalami kanker payudara di Indonesia telah mencapai 30,8%.
Kanker payudara dikenal sebagai salah satu kanker terkait hormon, sehingga pemberian fitoestrogen yang memiliki kemiripan dengan estrogen mamalia diduga akan mempengaruhi kecepatan pertumbuhan kanker payudara. Namun, hasil penelitian yang ada masih saling bertentangan dan banyak diperdebatkan.[1-4]
(Konten ini khusus untuk dokter. Registrasi untuk baca selengkapnya)
Referensi
1. Wei Y, Lv J, Guo Y, Bian Z, Gao M et al; China Kadoorie Biobank Collaborative Group. Soy intake and breast cancer risk: a prospective study of 300,000 Chinese women and a dose-response meta-analysis. Eur J Epidemiol. 2020 Jun;35(6):567-578. doi: 10.1007/s10654-019-00585-4. Epub 2019 Nov 21. PMID: 31754945; PMCID: PMC7320952.
2. Komite Penanggulangan Kanker Nasional. Panduan Penatalaksanaan Kanker Payudara. Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. http://kanker.kemkes.go.id/guidelines_read.php?id=2&cancer=1
3. WHO The Global Cancer Observatory. New Global Cancer Data. 2021. https://gco.iarc.fr/today/data/factsheets/populations/360-indonesia-fact-sheets.pdf
4. Pusat Data dan Informasi Kementerian Kesehatan RI. Beban Kanker di Indonesia. Kementerian Kesehatan Republik Indonesia, 2019. https://pusdatin.kemkes.go.id/download.php?file=download/pusdatin/infodatin/Infodatin-Kanker-2019.pdf
5. Nikolić I, Savić-Gajić I, Tačić A, Savić I. Classification and biological activity of phytoestrogens: A review. Adv Technol. 2017;6:96–106.
6. Bilal I. Phytoestrogens and prevention of breast cancer: The contentious debate. World J Clin Oncol. 2014;5:705.
7. Pons DG, Vilanova-Llompart J, Gaya-Bover A, Alorda-Clara M, Oliver J et al. The phytoestrogen genistein affects inflammatory-related genes expression depending on the ERα/ERβ ratio in breast cancer cells. Int J Food Sci Nutr. 2019;70:941–9.
8. Chen F, Chien M. Effects of phytoestrogens on the activity and growth of primary breast cancer cells ex vivo. J Obstet Gynaecol Res. 2019;45:1352–62.
9. Touillaud M, Gelot A, Mesrine S, Bennetau-Pelissero C, Clavel-Chapelon F et al. Use of dietary supplements containing soy isoflavones and breast cancer risk among women aged >50 y: a prospective study. Am J Clin Nutr. 2019;109:597–605.