Anak usia 13 tahun wajah dengan titik dan bercak merah - Diskusi Dokter

general_alomedika

Izin konsultasi..anak wanita usia 13 tahun..terdapat bintik dan bercak merah di wajah. dan dahi dialami sdh 4 bulan.bukan jerawat...sudah konsultasi ke 3...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Anak usia 13 tahun wajah dengan titik dan bercak merah

    Dibalas 26 Desember 2024, 09:19
    Makoto ivan
    Makoto ivan
    Mahasiswa Kedokteran

    Izin konsultasi..anak wanita usia 13 tahun..terdapat bintik dan bercak merah di wajah. dan dahi dialami sdh 4 bulan

    .bukan jerawat...sudah konsultasi ke 3 dokter spkk

    .sdh di kasih obat anti alergi..anti radang..dan anti jamur ..salicyda acid.. tidak ada hasil..dan tiap terkena air..bercak dan bintik merah makin terang..mohon petunjuknya..