Penilaian Risiko Pasien Bunuh Diri - Artikel SKP Alomedika - Diskusi Dokter

general_alomedika

ALO Dokter!Studi menunjukkan bahwa menanyakan mengenai ide atau rencana bunuh diri tidak meningkatkan risiko perilaku bunuh diri pada pasien. Sebaliknya,...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Penilaian Risiko Pasien Bunuh Diri - Artikel SKP Alomedika

    Dibalas 14 Oktober 2022, 08:31

    ALO Dokter!

    Studi menunjukkan bahwa menanyakan mengenai ide atau rencana bunuh diri tidak meningkatkan risiko perilaku bunuh diri pada pasien. Sebaliknya, pendekatan ini akan bermanfaat karena bisa mengidentifikasi pasien yang berisiko mengalami kematian karena perilaku bunuh diri.

    Sebaiknya, penilaian risiko bunuh diri dilakukan pada semua pasien dengan gangguan mental, termasuk depresi atau penyalahgunaan zat (misalnya alkohol), serta pada pasien dengan perilaku atau riwayat self harm. 

    Yuk, baca info selengkapnya di artikel SKP ALOMEDIKA. Klik melalui HP Anda: https://alomedika.page.link/LJvv