Pemeriksaan CMV kongenital pada usia 1 bulan - Diskusi Dokter

general_alomedika

Kasus CMV kongenital dilakukan pemeriksaan pada usia 1 bulan didapatkan IgG positif, IgM negatif, dan PCR positif. Pertanyaannya, PCR positif menunjukkan...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Pemeriksaan CMV kongenital pada usia 1 bulan

    Dibalas 19 Desember 2024, 06:54
    Anonymous
    Anonymous
    Mahasiswa Kedokteran

    Kasus CMV kongenital dilakukan pemeriksaan pada usia 1 bulan didapatkan IgG positif, IgM negatif, dan PCR positif. Pertanyaannya, PCR positif menunjukkan adanya replikasi virus, namun kenapa IgM tetap negatif?