ALO Dokter, Dok, ingin bertanya. Ada pasien wanita rutin suntik kb 1 bulan, dan siklus haid pun masih rutin teratur. Perkiraan siklus selanjutnya ditanggal...
Konsumsi primolut n saat sedang aktif kb suntik 1 bulan - Diskusi Dokter
general_alomedikaDiskusi Dokter
- Kembali ke komunitas
Konsumsi primolut n saat sedang aktif kb suntik 1 bulan
Dibalas 11 April 2025, 18:33

dr.Mohammad Andy Suryawijaya
Dokter Umum
ALO Dokter, Dok, ingin bertanya. Ada pasien wanita rutin suntik kb 1 bulan, dan siklus haid pun masih rutin teratur. Perkiraan siklus selanjutnya ditanggal 30 april, sedangkan tgl 28 april beliau ingin umrah, dan beliau mengkhawatirkan dtg siklus mens saat sedang menjalankan ibadah. Apakah bisa dan aman jika pasien jg mngkonsumsi primolut n 3x1 selama umrah sedangkan pasien masih rutin suntik kb 1 bulan. Mengingat kb suntik 1 bulan mengandung medroxyprogesterone dan estradiol, sedangkan primolut n mengandung Noretisteron. Terima kasih utk jawaban dokter2 sekalian
Dibuat 11 April 2025, 07:18
(Konten ini khusus untuk dokter. Registrasi untuk baca selengkapnya)