Alo dok. Ingin bertanya. Pasien anak post sirkumsisi H+7. Awalnya bengkak dan bernanah pada hari ke 5. Saat ini bengkak mulai berkurang (seperti di gambar)....
Pasien anak dengan luka post sirkumsisi 7 hari apakah antibiotik dan tindakan yang harus dilakukan - Diskusi Dokter
general_alomedikaDiskusi Dokter
- Kembali ke komunitas
Pasien anak dengan luka post sirkumsisi 7 hari apakah antibiotik dan tindakan yang harus dilakukan
Dibalas 31 Mei 2021, 11:42
Anonymous
Dokter Umum
Alo dok. Ingin bertanya. Pasien anak post sirkumsisi H+7. Awalnya bengkak dan bernanah pada hari ke 5.
Saat ini bengkak mulai berkurang (seperti di gambar). Pasien tidak ada keluhan demam, nyeri BAK, aktifitas biasa dan nyeri berkurang.
Pemberian antibiotik biasanya di berhentikan setelah berapa lama ya dok? Apa menunggu bengkaknya benar2 tidak ada atau bagaimana? Dan apakah kondisi sirkumsisi H+7 seperti di foto masih aman dok?
Terimakasih
Dibuat 30 Mei 2021, 11:13
30 Mei 2021, 12:07
dr.Michael Anthony Nafarin, SpB
Dokter Spesialis Bedah
Saat perawatan luka, kalau bisa krusta yg hijau2 dibersihan dok. Menghambat penyembuhan luka. 😢 Basahi dengan nacl hangat, kasih salep mata chloram/ genta, trus dilepasin pelan2 dikit2 pakai pinset.
Trus yg di bagian masih bengkak di
ventral coba diamatin lebih jeli, ada apa di lukanya? Ada infeksi kah, atau krusta atau sesuatu yg lain.Setelah itu Rawat terbuka tanpa kasa pakai salep mata chloram/ genta udah cukup. Anti nyeri bila perlu.
Trus yg di bagian masih bengkak di
ventral coba diamatin lebih jeli, ada apa di lukanya? Ada infeksi kah, atau krusta atau sesuatu yg lain.Setelah itu Rawat terbuka tanpa kasa pakai salep mata chloram/ genta udah cukup. Anti nyeri bila perlu.
31 Mei 2021, 11:42
dr. Hudiyati Agustini
Dokter Umum
terimakasih dr. Michael SpB sharing ilmunya