Bagaimana tata laksana erosi serviks di faskes I - Diskusi Dokter

general_alomedika

Selamat pagi,docs.Sering saya temui kasus erosi serviks yang terjadi di pelayanan FKTP. Karena keterbatasan ketersediaan obat yang ada, khususnya puskesmas,...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Bagaimana tata laksana erosi serviks di faskes I

    Dibalas 10 Mei 2019, 13:32

    Selamat pagi,docs.

    Sering saya temui kasus erosi serviks yang terjadi di pelayanan FKTP. Karena keterbatasan ketersediaan obat yang ada, khususnya puskesmas, bagaimana penanganan yang dapat kami lakukan jika mendapatkan kasus tersebut, docs?

    Apakah poliscrulen masih menjadi pilihan utama penanganan erosi serviks?

    Terimakasih