Alo dokter, izin bertanya.Bagaimana menanggapi user yg bertanya mengenai sirkumsisi pada bayi perempuan? Karena ada perbedaan secara agama dan medis dalam...
Sirkumsisi pada bayi perempuan - Diskusi Dokter
general_alomedikaDiskusi Dokter
- Kembali ke komunitas
Sirkumsisi pada bayi perempuan
Dibalas 22 Juni 2021, 08:29
Anonymous
Dokter Umum
Alo dokter, izin bertanya.
Bagaimana menanggapi user yg bertanya mengenai sirkumsisi pada bayi perempuan? Karena ada perbedaan secara agama dan medis dalam membahas sirkumsisi pada bayi perempuan ini dok. Terima kasih.
Dibuat 21 Juni 2021, 22:01
22 Juni 2021, 08:29
dr. Renate Parlene Marsaulina
Dokter Umum
Alo dr. Anon,
Berdiskusi bersama ya dok. Sirkumsisi pada bayi wanita, atau Female Genital Mutilation memang banyak dilakukan seusia dengab adat budaya setempat. Namun, merujuk pada WHO dikatakan mutilasi genital ini berbahaya bagi bayi anak-anak dan tidak ada keuntungan dari tindakan ini.
WHO sendiri menyatakan bahwa tugas dari nakes adalah memberikan konseling dan pelayaan medis untuk wanita agar praktik ini tidak lagi dijalankan.
https://www.who.int/news-room/fact-sheets/detail/female-genital-mutilation