Tenaga kesehatan post Covid 19 setelah isoman 2 minggu apakah ada pemeriksaan khusus untuk bisa praktek kembali - Patologi Klinik Ask The Expert - Diskusi Dokter

general_alomedika

Alo dr. Tonang SpPK.. apakah dokter dan perawat terkonfirmasi covid-19 gejala ringan sedang dapat kembali berpraktek hanya jika hasil PCR negatif? Beliau...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Tenaga kesehatan post Covid 19 setelah isoman 2 minggu apakah ada pemeriksaan khusus untuk bisa praktek kembali - Patologi Klinik Ask The Expert

    Dibalas 14 Juli 2021, 14:34

    Alo dr. Tonang SpPK.. apakah dokter dan perawat terkonfirmasi covid-19 gejala ringan sedang dapat kembali berpraktek hanya jika hasil PCR negatif? Beliau sudah isoman 2 minggu, gejala sisa fatigue saja. Maaf dokter, di klinik tersisa 1 dokter dan 1 perawat saat ini.. butuh teman untuk ganti shift, terimakasih