Pasien perempuan usia 53 tahun dengan keluhan timbul panas,malaise, bentol merah ,tidak gatal di tangan & kaki - Diskusi Dokter

general_alomedika

Alo dokter, saya memiliki pasien perempuan 53 tahun, dengan keluhan timbul panas,malaise, bentol merah ,tidak gatal di tangan & kaki.KeT:110/80, N72,...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Pasien perempuan usia 53 tahun dengan keluhan timbul panas,malaise, bentol merah ,tidak gatal di tangan & kaki

    Dibalas 26 Juni 2022, 18:06
    dr.Wulan P J Kaunang_WPJ Kaunang
    dr.Wulan P J Kaunang_WPJ Kaunang
    Dokter Umum - Kecantikan

    Alo dokter, saya memiliki pasien perempuan 53 tahun, dengan keluhan timbul panas,malaise, bentol merah ,tidak gatal di tangan & kaki.KeT:110/80, N72, S:dbn.Riwayat terapi lain penderita sementara konsumsi amlodipin 5mg & simvastatin 20 mg ok dislipdemia.Riwayat alergi obat dan majanan tidak ada.Penderita sudah diberikan cetrizine 1x10mg & panadol 3×1- multivit & edukasi healthy lifestyle.Q: Apakah ada infeksi virus atau mikroba lainnya yg sedang mewabah seperti ini?_ Obat2 apakah yg perlu dipertimbangkan?_ Terima kasih TS Alodokter.

13 Juni 2022, 08:11

ALO dr. Wulan, berdasarkan perjalanan penyakit yang sepertinya menunjukkan gejala prodromal disertai lesi pada kulit, saya setuju kalau DD adalah infeksi virus. Jenis virus mungkin dapat diketahui dengan melihat perkembangan lesi kulit, sedangkan pengobatan cukup dengan terapi suportif. CMIIW

13 Juni 2022, 11:37
dr.Wulan P J Kaunang_WPJ Kaunang
dr.Wulan P J Kaunang_WPJ Kaunang
Dokter Umum - Kecantikan
Terima kasih banyak tanggapannya  TS dr Hudiyati.
26 Juni 2022, 18:06
dr.Wulan P J Kaunang_WPJ Kaunang
dr.Wulan P J Kaunang_WPJ Kaunang
Dokter Umum - Kecantikan
Alo, dok Hudiyati, banyak terima kasih atas balasannya
13 Juni 2022, 14:02
Terbaik pemeriksaan darah rutin. Urin rutin dan crp. Apakah bacterial atau virus.  Merahnya apakah hanya ditangan kaki atau seluruh badan. Apakah menetap demikian apa semakin banyak
26 Juni 2022, 18:05
dr.Wulan P J Kaunang_WPJ Kaunang
dr.Wulan P J Kaunang_WPJ Kaunang
Dokter Umum - Kecantikan
Alo dok, terima kasih.Pasien sudah sembuh.Maaf just respons.Terima kasih banyak TS dokter atas balasannya