Pasien usia 27 tahun dengan dispepsia - Diskusi Dokter

general_alomedika

Halo dok...izin bertanya dok..pasien usia 27 th datang dengan keluhan nyeri ulu hati berat, muntah tidak terhitung dan hal ini sudah sering terjadi.apakah...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Pasien usia 27 tahun dengan dispepsia

    Dibalas 16 September 2021, 11:26

    Halo dok...izin bertanya dok..

    pasien usia 27 th datang dengan keluhan nyeri ulu hati berat, muntah tidak terhitung dan hal ini sudah sering terjadi.apakah saya dapat memberi tambahan terapi antibiotik pada pasien ini mengingat beliau mempunyai kebiasaan konsumsi minuman kopi dan soda sejak 10 th.pasien mengaku selalu minum yg berasa meskipun saat makan.Dan pasien juga sulit untuk endoskopi, mengingat dana terbatas. Terima kasih sebelumnya dok.