Penggunaan obat oral pada konjungtivitis bakterial - Diskusi Dokter

general_alomedika

mohon advice dok, pasien sy anak usia 11th BB 69kg dg konjungtivitis bakterial, sudah diterapi dg tobromycin + dexametahasone eyedrop, namun keluhan tidak...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Penggunaan obat oral pada konjungtivitis bakterial

    Dibalas 05 Oktober 2018, 16:06

    mohon advice dok, pasien sy anak usia 11th BB 69kg dg konjungtivitis bakterial, sudah diterapi dg tobromycin + dexametahasone eyedrop, namun keluhan tidak berkurang dan anak cenderung menolak utk terapi dg eyedrop. untuk terapi oral sendiri baiknya dengan apa ya dok?