Tes saliva untuk diagnostik COVID-19, bagaimana akurasinya - Patologi Klinik Ask The Expert - Diskusi Dokter

general_alomedika

Alo dr. Tonang Dwi Ariyanti, Sp. PK, Phd., izin bertanya dokter.Bagaimana akurasi tes cepat atau rapid test yang menggunakan saliva dalam diagnostik...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Tes saliva untuk diagnostik COVID-19, bagaimana akurasinya - Patologi Klinik Ask The Expert

    Dibalas 14 Juli 2021, 21:23

    Alo dr. Tonang Dwi Ariyanti, Sp. PK, Phd., izin bertanya dokter.

    Bagaimana akurasi tes cepat atau rapid test yang menggunakan saliva dalam diagnostik COVID-19? Apakah direkomendasikan untuk digunakan dalam diagnostik COVID-19 atau tidak?

    Terimakasih sebelumnya dokter 🙏

14 Juli 2021, 13:21
dr. Tonang Dwi Ardyanto Sp PK PhD
dr. Tonang Dwi Ardyanto Sp PK PhD
Dokter Spesialis Patologi Klinik

Tks. Dr Nurul Falah. Selama proses sampling-nya tepat, maka akurasi PCR dengan sampel saliva, berada di urutan ketiga dari urutan akurasi: Naso-orofaring, Nasofaring, Saliva. Jadi faktor penentunya pada proses pengambilan sampel. Ada dua jenis: menggunakan saliva dari buccal (dilakukan dengan menekan-nekan kedua pipi, sampai terkumpul saliva kemudian dikumpulkan), ada yang menggunakan teknis gargling dengan cairan buffer tertetu. 

Poin keduanya sama: selama sampling-nya adekuat, maka akurasinya sedikit di bawah sampling nasofaring. 

Tks Dok. 

14 Juli 2021, 21:23
Baik dokter, sangat bermanfaat untuk informasi nya, terimakasih banyak dokter 🙏🙏