Perbandingan Akurasi Sampel Nasopharyngeal Swab dan Saliva untuk Mendeteksi COVID-19

Oleh :
dr. Ardi Putranto Ari Supomo, Sp. PK

Pemeriksaan PCR untuk mendeteksi COVID-19 dapat menggunakan sampel dari nasopharyngeal swab (NPS) atau saliva. Bagaimana perbandingan akurasi hasil pemeriksaan dari kedua sampel tersebut?

PCR (polymerase chain reaction) dengan sampel dari apusan area nasofaringeal merupakan baku emas untuk menegakkan diagnosis COVID-19. Sedangkan sampel melalui saliva (air liur) dilakukan sebagai alternatif, dan mulai dikembangkan sejak April 2020. Beberapa keuntungan sampel saliva adalah dapat untuk pemeriksaan secara masif, untuk pasien segala usia, dan untuk daerah dengan keterbatasan tenaga kesehatan karena pengumpulan sampel dapat dilakukan mandiri oleh pasien.[1-3]

Pengambilan Sampel Nasopharyngeal Swab (NPS)

Referensi