Pedoman klinis tapering off penggunaan kortikosteroid merupakan cara menghentikan atau menurunkan dosis kortikosteroid secara bertahap. Pedoman ini terutama untuk kortikosteroid yang sering sekali digunakan dalam jangka panjang.
Kortikosteroid merupakan sintesis analog hormon steroid yang diproduksi alami oleh tubuh. Sama dengan hormon steroid, kortikosteroid juga memiliki komponen glukokortikoid dan mineralokortikoid. Sejak ditemukan pertama kali, kortikosteroid banyak digunakan sebagai imunosupresan dan antiinflamasi.[1]
Prinsip Penggunaan Kortikosteroid
(Konten ini khusus untuk dokter. Registrasi untuk baca selengkapnya)