Aktivitas Fisik untuk Pasien Post STEMI - Kedokteran Olah Raga Ask the Expert - Diskusi Dokter

general_alomedika

ALO dr. Putra Rizki, Sp.KO,Ijin bertanya dok, bagaimana aktivitas fisik yang disarankan untuk pasien post STEMI?Terimakasih dok

Diskusi Dokter

21 Juni 2022, 14:43

Terimakasih atas pertanyaannya dokter.

Patinya post stemi harus menyelesaikan rehabilitasi awal untuk return to daily activity. Setelah rehabilitasinya selesai baru bisa menyesuaikan aktivitas fisik pada pasien ini. (paling cepat 2-3 minggu, paling lama 3-6 minggu setelah keluar RS dilakukan exercise testinng untuk menentukan kapasitas fisik)

Pengaturan aktivitas fisik di awal:

1.Perkiraaan ekspenditure latihan : 300kcal/sesi / 1000kcal/minggu

2.Penting mendorong pasien melakukan Aktivitas Fisik diluar latihan : pekerjaan RT, berkebun, belanja dan menegrjakan hobi

3.Latihan fisik untuk kardiorespirasi Minimal 3x/minggu, dengan intensitas :Jika melakukan exercise test : 40-80% VO2Max , Jika tidak melakukan exercise test:  batas HR kenaikan HR istirahat 20-30 denyut permenit atau dengan RPE 12-16h. Durasi sekitar 20-60 menit/sesi