Apakah obat paten yang belum habis masa patennya bisa dirilis versi generik? - Diskusi Dokter

general_alomedika

Alo dokter. Izin berdiskusiKami temukan obat pantoprazole memiliki paten yang aktif hingga 4 tahun...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Apakah obat paten yang belum habis masa patennya bisa dirilis versi generik?

    Dibalas 05 Juni 2023, 16:44
    Anonymous
    Anonymous
    Dokter Umum

    Alo dokter. Izin berdiskusi

    Kami temukan obat pantoprazole memiliki paten yang aktif hingga 4 tahun kedepan

    https://patents.google.com/patent/US7838027B2/en

    Namun kami juga temukan pantoprazole tersebut dalam bentuk generik, di pasaran

    Berikut kami lampirkan foto masa paten dari link tersebut, dan contoh produk generik obat tersebut.

    Apakah memang dimungkinkan obat paten dirilis generik nya sebelum paten habis? Atau ada kriteria kusus dokter?

05 Juni 2023, 16:44

ALo Dokter, pantoprazole sudah tidak paten sejak Januari 2011. Hak paten hingga 20 tahun kalau tidak salah, ya dok. Selama hak paten maka belum ada generiknya.

Referensi: https://www.fiercepharma.com/pharma/nycomed-s-u-s-patent-for-protonix-r-pantoprazole-valid