ALO dr. Eduward, Sp.PDSaya pernah membaca bahwa salmon dan tuna merupakan salah satu makanan yang dapat disarankan pada pasien gout dengan porsi sedang (2-3...
Diet Salmon dan Tuna untuk Gout - Penyakit Dalam Ask the Expert - Diskusi Dokter
general_alomedikaDiskusi Dokter
- Kembali ke komunitas
Diet Salmon dan Tuna untuk Gout - Penyakit Dalam Ask the Expert
Dibalas 24 Oktober 2022, 11:46
Anonymous
Dokter Umum
ALO dr. Eduward, Sp.PD
Saya pernah membaca bahwa salmon dan tuna merupakan salah satu makanan yang dapat disarankan pada pasien gout dengan porsi sedang (2-3 kali/minggu) karena benefit yang didapat lebih dari risknya. Tapi ada pula yang menganggap bahwa makanan ini memiliki kandungan purin.
Bagaimana yang sebenarnya anjuran mengenai hal ini dok? Terimakasih sebelumnya dok.
Dibuat 24 Oktober 2022, 09:28
24 Oktober 2022, 11:46
dr.Eduward Thendiono, SpPD,FINASIM
Dokter Spesialis Penyakit Dalam
Untuk tata kelola kasus Gout, diterapkan diet rendah purin ,bukan zero purine. Jadi, konsumsi ikan salmon atau tuna pada pasien Gout dapat tetap diberikan. Tentu, disertai pula dengan terapi antihiperurisemia yg sesuai dengan profil pasiennya.