Ekstraksi gigi menyebabkan kebutaan - Mata Ask The Expert - Diskusi Dokter

general_alomedika

Alo dokter M. Syauqi, Sp.M maaf dok sering beredar info di masyarakat jika mencabut gigi dapat menyebabkan komplikasi kebutaan. Bagaimana pendapat dokter...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Ekstraksi gigi menyebabkan kebutaan - Mata Ask The Expert

    Dibalas 23 Maret 2022, 15:49
    Anonymous
    Anonymous
    Dokter Umum

    Alo dokter M. Syauqi, Sp.M maaf dok sering beredar info di masyarakat jika mencabut gigi dapat menyebabkan komplikasi kebutaan. Bagaimana pendapat dokter tentang hal tersebut?

    Terimakasih dokter 🙏