Penyebab asam urat naik turun pada penderita gout disertai tofus - Diskusi Dokter

general_alomedika

Dokter, sya memiliki pasien laki2 usia 63 tahun dgn kadar asam urat yang naik turun, selama 2 bulan SDH diet rendah purin, makanan yg di konsumsi hanya nasi...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Penyebab asam urat naik turun pada penderita gout disertai tofus

    Dibalas 30 Agustus 2023, 20:56
    dr.Israeni
    dr.Israeni
    Dokter Umum

    Dokter, sya memiliki pasien laki2 usia 63 tahun dgn kadar asam urat yang naik turun, selama 2 bulan SDH diet rendah purin, makanan yg di konsumsi hanya nasi dan ikan gabus, tdk ada yg lain, kemrin kadar asam urat 6,1 tetapi 2 hari kemudian naik lagi 7,9 dan selalu mengeluhkan persendian kaku karena SDH di sertai tofus.

    Riwayat DM, hipertensi tidak ada

    Apakah yg menyebabkan asam uratnya naik turun apakah karena tofusnya yg blum di lakukan pengangkatan?