Risiko Pemberian Obat Racikan - Artikel Alomedika - Diskusi Dokter

general_alomedika

ALO, Dokter!Pemberian obat racikan merupakan salah satu praktik farmasi yang masih dibutuhkan pada pasien dengan kebutuhan medis tertentu. Akan tetapi,...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Risiko Pemberian Obat Racikan - Artikel Alomedika

    Dibalas 26 Januari 2021, 17:08

    ALO, Dokter!

    Pemberian obat racikan merupakan salah satu praktik farmasi yang masih dibutuhkan pada pasien dengan kebutuhan medis tertentu. Akan tetapi, terdapat beberapa potensi penyalahgunaan praktik peracikan obat yang perlu diantisipasi secara serius. Contohnya, peracikan obat secara masal untuk keuntungan finansial yang tidak mengutamakan kaidah keselamatan pasien.

    Kesalahan peracikan obat akibat kontaminasi, suprapotensi, dan subpotensi juga perlu dihindari karena dapat menyebabkan risiko yang signifikan pada pasien. Praktik peracikan obat ini telah diatur dalam beberapa Undang-Undang di Indonesia.

    Mari kita pelajari risiko apa saja yang perlu diperhatikan dari obat racikan dan bagaimana regulasi terkait praktik peracikan obat di artikel Alomedika berikut ini. https://www.alomedika.com/risiko-pemberian-obat-racikan

    Jadi Dokter Andal dalam Genggaman. Salam Alomedika!

26 Januari 2021, 17:08

Setuju.. terimakasih dokter