Pasien perempuan usia 36 tahun dengan masalah psikologis depresi setelah penggunaan obat jerawat roaccutane - Diskusi Dokter

general_alomedika

ALO, TSIzin bertanya, sy memiliki pasien perempuan usia 36 th dengan penggunaan obat jerawat roaccutane dan mengalami permasalahan psikologis dengan ciri...

Diskusi Dokter

  • Kembali ke komunitas
  • Pasien perempuan usia 36 tahun dengan masalah psikologis depresi setelah penggunaan obat jerawat roaccutane

    Dibalas 13 Desember 2021, 14:38

    ALO, TS

    Izin bertanya, sy memiliki pasien perempuan usia 36 th dengan penggunaan obat jerawat roaccutane dan mengalami permasalahan psikologis dengan ciri depresi, spt keinginan utk bunuh diri dan labilitas emosional yg ekstrem serta menjauh dr dunia sosial. Apakah peresepan roaccutane butuh koordinasi dgn psikolog/psikiater utk antisipasi efek samping? Dan apakah roaccutane memengaruhi psikologis spt itu? Krn pasien sy sebelumnya - berdasarkan keterangan beliau - tdk memiliki riwayat keluhan psikologis. Dan apakah obat tsb boleh dihentikan atau dgn tapping off? Tksh sebelumnya 🙏