Konsumsi Gula dengan Gangguan Perilaku Anak

Oleh :
dr. Anastasia Feliciana

Konsumsi gula sering kali dikaitkan dengan gangguan perilaku anak, bahkan seringkali terdapat pandangan bahwa konsumsi gula berlebih mengarah pada suatu peningkatan mood dan hiperaktivitas anak atau disebut ‘sugar rush’. Namun benarkah demikian adanya?

Terminologi Sugar Rush

Konsumsi produk dengan kandungan gula tinggi meningkat secara global seiring berjalannya waktu. Pemahaman hubungan antara konsumsi karbohidrat dengan perubahan mood perlu diluruskan.

 

Referensi