Pengawasan Klinis Pirantel Pamoat
Pengawasan klinis pada pemberian pirantel pamoat umumnya tidak diperlukan. Pengawasan klinis mungkin diperlukan pada pasien yang akan mengonsumsi obat pirantel pamoat dengan gangguan organ hati.[1,11]
Selain pasien dengan gangguan organ hati, pemberian obat pirantel pamoat harus hati-hati pada pasien dengan anemia dan malnutrisi. [1,11]