Operasi Bypass Dini vs Pemasangan Stent Endoskopi untuk Kanker Pankreas – Telaah Jurnal Alomedika

Oleh :
dr. Sonny Seputra, Sp.B, M.Ked.Klin, FINACS

Early Surgical Bypass versus Endoscopic Stent Placement in Pancreatic Cancer

Bliss LA, Eskander MF, Kent TS, Watkins AA, de Geus SW, Storino A, Ng SC, Callery MP, Moser AJ, Tseng JF. Hepato-Pancreato-Biliary (Oxford). 2016 Aug;18(8):671-7. PMID: 27485061

Abstrak

Latar Belakang: Pada kasus kanker pankreas stadium lanjut yang tidak dapat menjalani reseksi, obstruksi bilier sering terjadi. Opsi penatalaksanaan obstruksi bilier adalah operasi bypass atau pemasangan stent endoskopi. Stent endoskopi memiliki beberapa kelebihan, yaitu prosedurnya bisa dilakukan secara rawat jalan, tidak membutuhkan anestesi umum, dan bersifat kurang invasif bila dibandingkan dengan operasi bypass.

Referensi