ijin menanyakan. ada customer alodokter menanyakan hasil cek lab kolesterol nya 25 mg. nah saya menjadi ragu, saya menanyakan apakah itu kol total, LDL, HDL,...
Apa kriteria kolesterol rendah dan apa akibatnya? - Diskusi Dokter
general_alomedikaDiskusi Dokter
- Kembali ke komunitas
Apa kriteria kolesterol rendah dan apa akibatnya?
Dibalas 29 September 2018, 10:03
dr. Alfonsus Mario Eri Surya Djaya
Dokter Umum
ijin menanyakan. ada customer alodokter menanyakan hasil cek lab kolesterol nya 25 mg. nah saya menjadi ragu, saya menanyakan apakah itu kol total, LDL, HDL, atau Trigliserida. tapi pasien tidak menjawab.
apakah bisa kolesterol total seseorang mencapai angka sangat rendah seperti itu?
kalau misal iya, apa efek yang akan dirasakan orang tersebut?
terimakasih
Dibuat 29 September 2018, 09:43
29 September 2018, 10:03
dr.Bedry Qintha
Dokter Umum
Alo dokter!
LDL kolesterol dianggap rendah jika < 50 mg/dL dan Cholesterol Total dianggap rendah jika < 120 mg/dL.
Beberapa studi menyebutkan bahwa kolesterol yang rendah dapat menjadi faktor risiko penyakit seperti perdarahan intracerebral primer, kelahiran prematur, BBLR, depresi, dan anxietas.
Pencegahannya adalah pola hidup sehat dengan diet seimbang dan aktivitas fisik.
LDL kolesterol dianggap rendah jika < 50 mg/dL dan Cholesterol Total dianggap rendah jika < 120 mg/dL.
Beberapa studi menyebutkan bahwa kolesterol yang rendah dapat menjadi faktor risiko penyakit seperti perdarahan intracerebral primer, kelahiran prematur, BBLR, depresi, dan anxietas.
Pencegahannya adalah pola hidup sehat dengan diet seimbang dan aktivitas fisik.