Izin bertanya, pasien laki-laki 27 tahun dg hasil MCU profil lipid HDL 85, tg, ldl normal, kolestrol total 202. Saya baca di suatu artikel kondisi ini tidak...
Penanganan yang tepat untuk pasien dengan kadar HDL yang tinggi - Diskusi Dokter
general_alomedikaDiskusi Dokter
- Kembali ke komunitas
Penanganan yang tepat untuk pasien dengan kadar HDL yang tinggi
Dibalas 22 Oktober 2019, 03:54
Anonymous
Dokter Umum
Izin bertanya, pasien laki-laki 27 tahun dg hasil MCU profil lipid HDL 85, tg, ldl normal, kolestrol total 202. Saya baca di suatu artikel kondisi ini tidak memerlukan penanganan tapi beberapa juga menyatakan kondisi ini berbahaya. Mohon diskusi
Dibuat 22 Oktober 2019, 02:30
22 Oktober 2019, 03:54
dr.Agus Sandra
Dokter Umum
Met Pagi.... Bantu menjawab Dok 🙏
HDL 85 baik, CT 202 sedikit meningkat normalnya dibawah 200. Menurut American heart asociation ada yg namanya ratio CT/ HDL yg di jaga di bawah 5 pada pria, ratio 9,6 meningkatkan resiko penyakit jantung 2x lipat sedangkan ratio 3,4 menurunkan resiko setengahnya. Pada wanita ratio 7 meningkatkan resiko 2x lipat sedangkan ratio 3,3 menurunkan resiko penyakit jantung 1/2 nya.
Salam
HDL 85 baik, CT 202 sedikit meningkat normalnya dibawah 200. Menurut American heart asociation ada yg namanya ratio CT/ HDL yg di jaga di bawah 5 pada pria, ratio 9,6 meningkatkan resiko penyakit jantung 2x lipat sedangkan ratio 3,4 menurunkan resiko setengahnya. Pada wanita ratio 7 meningkatkan resiko 2x lipat sedangkan ratio 3,3 menurunkan resiko penyakit jantung 1/2 nya.
Salam