Patofisiologi Akantosis Nigrikans
Patofisiologi akantosis nigrikans terkait dengan proliferasi fibroblas dan peningkatan stimulasi keratinosit epidermis yang dapat dipengaruhi oleh peningkatan growth factor dan aktivasi insulin–like growth factor (IGF) yang dimediasi oleh insulin pada keratinosit.[4]
Akantosis Nigrikans Jinak
Pada pasien dengan akantosis nigrikans jinak, insulin dan IGF dapat meningkatkan jumlah sel epidermis. Mediator lain yang juga dapat mempengaruhi adalah reseptor tyrosine kinase, seperti fibroblast growth factor receptor (FGFR) dan epidermal growth factor receptor (EGFR).
Referensi
(Konten ini khusus untuk dokter. Registrasi untuk baca selengkapnya)